Kode SPM dan Standar Uraian SPM

 

Kategori SPM

Jenis SPM

Cara Bayar

Jenis Pbyrn

Sifat Pbyrn

Akun Belanja

Akun Potongan

Uraian SPM

Kelengkapan Dokumen

UP

10

2

4

1

825111(RM)

825113(PNBP)

-

Penyediaan Uang Persediaan (RM/PNBP/SBSN) sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM

-Surat Pernyataan UP

-Daftar Perhitungan MP (untuk PNBP)

-Surat Pernyataan Menyelesaikan Rekon

GUP 

05

2

1

3

5xxxxx

-

Penggantian Uang Persediaan untuk Keperluan Belanja…(Barang/Modal/Lain-Lain) sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM

-MP (untuk PNBP)

GUP Nihil

05

5

1

5

5xxxxx

815111(RM)

815113(PNBP)

Penggantian Uang Persediaan untuk Keperluan Belanja (Barang/Modal/Lain-Lain) sebagai pengesahan atas pertanggungjawaban UP tahun anggaran…sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM

-Copy billing setoran sisa UP

TUP

10

2

4

2

825511(RM)

825513(PNBP)

-

Penyediaan Tambahan Uang Persediaan sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM

-Surat Persetujuan TUP

-MP (untuk PNBP)

PTUP (Nihil TUP)

05

5

1

6

5xxxxx

815511(RM)

815513(PNBP)

Pertanggungjawaban Tambahan Uang Persediaan untuk Keperluan Belanja…(Barang/Modal/Lain-Lain) sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM

-Copy billing setoran sisa TUP

LS Gaji Induk

01

2

1

4

51xxxx

Pajak, PFK, PNBP

Pembayaran Belanja Pegawai berupa Gaji Induk… (PNS/TNI/POLRI) Sesuai Daftar Gaji No…Tanggal…, Untuk Bulan…Tahun… sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM

-ADK GPP dan ADK PRB

-Daftar Perubahan dari GPP

-SSP

LS Belanja Pegawai (GPP)

02

03

04

2

1

4

51xxxx

Pajak, PFK, PNBP

Pembayaran Belanja Pegawai berupa… (Gaji Susulan / Gaji Terusan / Kekurangan Gaji) sesuai Daftar Gaji No…Tanggal…, Untuk Bulan…Tahun… sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM
-ADK GPP dan ADK PRB

-Daftar Perubahan dari GPP

-SSP

LS Belanja Pegawai (Non GPP)

07

2

1

4

5xxxxx

Pajak

Pembayaran Belanja Pegawai berupa … (Tunjangan Kinerja / Uang Makan / Lembur/ Vakasi) sesuai SK No…Tanggal… untuk Bulan… sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM

-SSP

-Rekapitulasi pembayaran (tentative)

LS PPNPN

07

2

1

4

5xxxxx

Pajak

Pembayaran Belanja Barang berupa Honorarium PPNPN bulan… sesuai DPP Nomor:… dan SPP No…Tanggal….

-ADK SPM dan ADK NPN

-Daftar Pembayaran Penghasilan (SAS)

-SSP (tentative)

LS Non Kontrak

07

2

1

4

5xxxxx

Pajak

Pembayaran Belanja … (Barang/Modal/Lain-Lain) berupa… (Honorarium/Perjalalanan Dinas, dll) sesuai… (SK/ST/SPD) No…Tanggal… untuk Bulan… sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM

-SSP

-SPTJM (tentative)

-MP (untuk PNBP)

LS Kontraktual (sekaligus lunas)

KONTRAK / SPK

07

2

1

4

5xxxxx

Pajak

Denda (Jika Ada)

Pembayaran Belanja… (Barang/Modal/Lain-Lain) sesuai… (Kontrak/SPK) No…Tanggal…, BAP Nomor…Tanggal…, BAST Nomor…Tanggal…, dan sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM & ADK Kontrak

-Karwas Kontrak & Realisasi Kontrak

-Faktur Pajak dan SSP

-MP (untuk PNBP)

-SPKPBJ (khusus pembayaran yang barangnya belum diterima)

LS Kontraktual

(sekaligus lunas)

KUITANSI / FAKTUR

07

2

1

4

5xxxxx

Pajak

Denda (Jika Ada)

Pembayaran Belanja… (Barang/Modal/Lain-Lain) sesuai… (Kuitansi/Faktur) No…Tanggal…, BAST Nomor…Tanggal…, dan sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM & ADK Kontrak

-Karwas Kontrak & Realisasi Kontrak

-Faktur Pajak dan SSP

-MP (untuk PNBP)

-SPKPBJ (khusus pembayaran yang barangnya belum diterima)

LS Kontraktual 

(Uang Muka)

07

2

1

4

5xxxxx

Pajak

Pembayaran Belanja… (Barang/Modal/Lain-Lain) sesuai… (Kontrak/SPK) Nomor…Tangggal…, SPMK (Surat Perintah Mulai Kerja) No…Tgl…, BAP Nomor…Tanggal…, Jaminan Uang Muka Nomor…Tanggal… dan sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM & ADK Kontrak

-Karwas Kontrak & Realisasi Kontrak

-Copy Jaminan Uang Muka dilegalisasi PPSPM

-Faktur Pajak dan SSP

-MP (untuk PNBP)

LS Kontraktual

(Termin berjalan)

07

2

1

4

5xxxxx

Pajak

Pembayaran Belanja… (Barang/Modal/Lain-Lain) Termin ke… (I/II/III/dst) sesuai (Kontrak/SPK) No…Tanggal…, BAP Nomor… Tanggal… dan sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM & ADK Kontrak

-Karwas Kontrak & Realisasi Kontrak

-Faktur Pajak dan SSP

-MP (untuk PNBP)

LS Kontraktual

(Termin akhir dengan/tanpa retensi)

07

2

1

4

5xxxxx

Pajak

Denda (Jika Ada)

Pembayaran Belanja… (Barang/Modal/Lain-Lain) Termin ke… (I/II/III/dst) sesuai (Kontrak/SPK) No…Tanggal…, BAP Nomor… Tanggal…, BAST Nomor… Tanggal…, dan sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM & ADK Kontrak

-Karwas Kontrak & Realisasi Kontrak

-Faktur Pajak dan SSP

-MP (untuk PNBP)

LS Kontraktual

(Retensi)

07

2

1

4

5xxxxx

Pajak

Denda (Jika Ada)

Pembayaran Belanja… (Barang/Modal/Lain-Lain) sesuai (Kontrak/SPK) No…Tanggal…, BAP Nomor… Tanggal…, BAST Nomor… Tanggal…, Jaminan Pemeliharaan No…Tanggal…, dan sesuai SPP No…Tanggal….

-ADK SPM & ADK Kontrak

-Copy Jaminan Pemeliharaan

-Karwas Kontrak & Realisasi Kontrak

-Faktur Pajak dan SSP

-MP (untuk PNBP)

 

SPM HIBAH

PENGESAHAN HIBAH UANG (SP2HL)

Uraian : Pengesahan Hibah Langsung bentuk Uang untuk kegiatan ….. sesuai NPHD/NPLN Nomor : ….. Tanggal ….

 

PENGESAHAN PENGEMBALIAN HIBAH UANG (SP4HL)

Uraian : Pengesahan Pengembalian Hibah Langsung bentuk Uang untuk kegiatan ….. sesuai NPHD/NPLN Nomor : ….. Tanggal …. dan SSPB NTPN : …… Tanggal ……..

 

PENGESAHAN HIBAH BARANG (MPHL-BJS)

Uraian : Pengesahan Hibah Langsung bentuk Barang/Jasa/Surat Berharga *) sesuai BAST Nomor : ….. Tanggal …. dan SP3HL-BJS Nomor : … Tanggal ……

 

Peta Situs   |  Email Kemenkeu   |   FAQ   |   Prasyarat   |   Hubungi Kami

Hak Cipta Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Kementerian Keuangan RI
Manajemen Portal DJPb - Gedung Djuanda I Lt. 9
Gedung Prijadi Praptosuhardo II Lt. 1 Jl. Lapangan Banteng Timur No. 2-4 Jakarta Pusat 10710
Call Center: 14090
Tel: 021-386.5130 Fax: 021-384.6402

IKUTI KAMI

 

PENGADUAN

Email: kepatuhan.internal037@gmail.com
Telepon/SMS  : 08113999037
   

Search